Rahasia Kegiatan Team Building, Bisa Bantu Tingkatkan Pola Komunikasi yang Efektif dalam Perusahaan
Riset dari Human Dynamics Laboratory MIT mengamati perilaku menggunakan sensor nirkabel dalam tim dari berbagai bidang dan mengidentifikasi data konkret tentang interaksi dalam tim produktif. Mereka menemukan bahwa pola komunikasi merupakan prediktor terbesar dari kesuksesan tim, temuan yang konsisten di berbagai jenis tim dan industri. Penting Komunikasi yang Efektif di Lingkungan Kerja Pentingnya temuan ini […]